June 21, 2023 | BPS Activities
Sebanyak 164 peserta mengikuti seleksi tahap 2 penerimaan Calon Petugas Pengolahan Sensus Pertanian UTP-PAPI 2023 yang diselenggarakan oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan.
Dalam seleksi tahap 2 ini seluruh calon peserta wajib mengikuti tahapan ujian diantaranya tes mengetik (typing) serta ujian kompetensi dan dilanjutkan ke tahap wawancara, kegiatan ini diselenggarakan secara tatap muka yang digelar di kantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan.
Petugas pengolahan Sensus Pertanian UTP-PAPI 2023 ini nantinya akan dibagi menjadi 3 posisi yaitu petugas receiving-batching, petugas editing-coding dan operator entri.
Peserta yang dinyatakan lulus dalam seleksi tahap 2 ini akan diumumkan nantinya di website dan IG Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan.
Mari bersama mencatat pertanian Indonesia
#CintaData
#MenujuST2023
#MencatatPertanianIndonesia
Info selengkapnya,
website : okuselatankab.bps.go.id
Facebook : Bps Kabupaten OKU Selatan
Instagram : @bpskabokuselatan
YouTube : Bpskabokuselatan
WhatsApp : 085700990019
Related News
Supervisi Petugas Sensus Pertanian UTP-PAPI 2023
Pertemuan Tim Petugas Sensus Pertanian UTP-PAPI 2023
Supervisi Petugas Lapangan Sensus Pertanian UTP-PAPI 2023
Supervisi Petugas Lapangan Sensus Pertanian UTP-PAPI 2023
Supervisi BPS Provinsi Sumatera Selatan Dalam Rangka Pelaksanaan Sensus Pertanian UTP-PAPI 2023
PELATIHAN PETUGAS SURVEI EKONOMI PERTANIAN 2024
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan
Jalan Raya R.A. Kartini Km. 3.5 Kecamatan Buay Rawan 32211
Telp/Fax. (0735) 591006
Mailbox: bps1608@bps.go.id
About Us